Kamis, Mei 9, 2024
30.1 C
Indramayu
BerandaPemerintahanBupati Indramayu Ke Cianjur, Beri Motivasi dan Salurkan Logistik Pada Korban Bencana

Bupati Indramayu Ke Cianjur, Beri Motivasi dan Salurkan Logistik Pada Korban Bencana

spot_img

sekbernews.id – CIANJUR Bupati Indramayu,Nina Agustina bersama rombongan melakukan kunjungan ke lokasi bencana alam gempa bumi di Kabupaten Cianjur, pada Senin 28 November 2022.

Bupati yang didampingi sejumlah pimpinan perangkat daerah tiba pertama kali di Dusun Garogol dan Rancapicung, Desa Cibulakan, Kecamatan Cugeunang, Cianjur, Jawa Barat.

BACA JUGA:Pemeriksaan Inventarisasi Aset  Daerah Diskimrum, Aep Surahman: Mendukung Penuh

Kedatangannya disambut tangis haru oleh para korban gempa bumi yang berada di tenda-tenda pengungsian. Mereka sibuk menyeka air matanya saat bertemu dengan orang nomor satu di Indramayu ini.

BACA JUGA:BKD Indramayu Umumkan Seleksi Dan Juksung Sewa Tanah Eks Bengkok dan Tanah Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian

Mendapati banyaknya warga yang menangis, Bupati Nina kemudian memberikan motivasi dan dorongan untuk bangkit. Secara spontan, ia juga menggendong bayi yang terdampak bencana tersebut.

“Atas nama masyarakat Kabupaten Indramayu, saya turut prihatin atas musibah yang menimpa Cianjur. Semoga bisa diambil hikmah, selalu sabar, dan mampu segera bangkit,” ungkap Nina.

BACA JUGA:Bupati Indramayu Terus Menggali Potensi Pendapatan Daerah

Dalam kunjungan tersebut, Nina juga memberikan donasi yang terkumpul dari berbagai pihak di Indramayu. Ada yang dari dinas, organisasi masyarakat, hingga lembaga swasta.

Ikuti Sekbernews.id di Google News.

Duljanihttp://sekbernews.id
Redaktur yang menulis artikel berbagai topik di Sekbernews.id.
Artikel Terkait

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img

Terkini