Jumat, Mei 10, 2024
28 C
Indramayu
BerandaNasionalPresiden Jokowi Akan Hadiri KTT G7 di Jerman

Presiden Jokowi Akan Hadiri KTT G7 di Jerman

spot_img

sekbernews.id – JAKARTA  Presiden Joko Widodo didampingi Ibu Negara Iriana Joko Widodo bertolak dari Bandar Udara Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten, Minggu 26 Juni 2022.

Presiden Jokowi melakukan kerja ke sejumlah negara di Eropa dan Uni Emirat Arab. Negara pertama yang akan dikunjungi Presiden adalah Jerman untuk memenuhi undangan menghadiri Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G7.

BACA JUGA : Presiden RI Sampaikan Pidato Secara Virtual High Level Dialogue on Global Development

Setelah dari Jerman, Kepala Negara akan melanjutkan kunjungan kerja ke Ukraina dan Rusia.

Selepas dari Eropa, Presiden akan bertolak ke Uni Emirat Arab dalam rangka melanjutkan kembali pembahasan kerja sama ekonomi dan investasi antara Indonesia dengan Uni Emirat Arab.

Ikuti Sekbernews.id di Google News.

Duljanihttp://sekbernews.id
Redaktur yang menulis artikel berbagai topik di Sekbernews.id.
Artikel Terkait

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img

Terkini