Tuesday, November 26, 2024
HomeDaerahLPK Kaina Bersholawat Program Magang ke Jepang, Kadisnaker Katakan Ini

LPK Kaina Bersholawat Program Magang ke Jepang, Kadisnaker Katakan Ini

sekbernews.id – INDRAMAYU  Kegiatan Kaina Bersholawat yang merupakan kegiatan Do’a Bersama kelancaran program pemagangan ke Jepang, bertempat di SMA 1 PGRI Sindang. Jumat, 9 September 2022.

Bupati Indramayu, Nina Agustina yang diwakili oleh Kepala Dinas Tenaga Kerja (Kadisnaker) kabupaten Indramayu, Erpin Marpinda dan Dinas Pendidikan dan kebudayaan (Disdikbud) kabupaten Indramayu. Selain itu kegiatan ini dihadiri Muspika kecamatan Sindang, Direktur LPK Kaina serta ratusan calon peserta pemagangan dari LPK Kaina.

BACA JUGA : 434 KPM di Kecamatan Kedokanbunder Terima BLT BBM

Kadisnaker Indramayu, Erpin Marpinda mengatakan kepada peserta berharap bisa magang dengan baik dan tertib administrasi dengan memastikan ID peserta dengan benar, bekerja hati-hati  dan pelajari budaya di Jepang dengan baik

Erpin, mengajak peserta untuk menjawab kuis seputar program Unggulan Bupati Indramayu, Nina Agustina, pada kegiatan Kaina Bersholawat ini juga dilakukan pemberian santunan kepada Yatim Piatu dan dilanjutkan dengan Tausiyah dari Habib Muhammad Ali Bin Yahya, pungkasnya.

Duljanihttp://sekbernews.id
Redaktur yang menulis,mengedit,dan menerbitkan artikel berbagai topik di Sekbernews.id.
Berita Terkait

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

terbaru